Anggota Koramil Pegandon Laksanakan Kerja Bakti Jum'at Bersih

11.50

 


KENDAL - Anggota Koramil 03/Pegandon Kodim 0715/Kendal bersama Perangkat Desa dan Warga masyarakat melaksanakan kegiatan Kerja Bakti dalam rangka Jum'at Bersih bertempat di halaman Balai Desa Rejosari Kecamatan Ngampel, Jum'at (17/11/2023).

Salah seorang anggota koramil 03/Pegandon, serka Mukharom mengatakan bahwa, kegiatan tersebut di hadiri oleh Penjabat Kepala Desa Rejosari Arif Budiman, S.Ap, beserta Perangkat Desa, Anggota Koramil 03/Pegandon, Bhabinkamtibmas Polsek Pegandon dan Warga masyarakat Desa Rejosari.

"Kegiatan yang dilaksanakan melaksanakan potong rumput dan pembesihan sampah di halaman Kantor Desa Rejosari Kecamatan Ngampel", kata Serka Mukharom.

Bagikan...!

Seorang blogger pemula yang masih belajar dalam menulis sebuah artikel yang menarik dan berkualitas untuk dibaca.


Artikel Terkait

Next Article
Next Post
Previous Article
Previous Post
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.